Aksi Budaya 5R PENGERTIAN Aksi Budaya 5R adalah saduran dari 5S yang berasal dari Jepang yaitu Seiri (Ringkas), Seiton (Rapi), Seiso (Resik), Seiketsu (Rawat), dan Shikute (Rajin).Prinsip kelima ini bersinergi satu dengan lainnya sehingga menciptakan budaya kerja yang aman, nyaman, produktif, dan sehat untuk pekerja maupun perusahaan. Manfaat 5R Adapun Manfaat 5R : − Meningkatkan kepuasan pelanggan; karena tempat dan lingkungan yang nyaman. −Meningkatkan produktivitas karena pengaturan tempat kerja yang lebih efisien. −Meningkatkan kenyamanan karena tempat kerja selalu bersih dan menjadi luas/ lapang. −Mengurangi bahaya di tempat kerja karena tempat kerja yang bagus/ baik. −Menambah penghematan karena menghilangkan berbagai pemborosan di tempat kerja. 1.Perinsip (Ringkas) Prinsip pertama adalah Ringkas,merupakan kegiatan menyisihkan barang-barang yang tidak diperlukan sehingga segala barang yang ada di lokasi kerja hanya barang yang benar-benar dibutuhkan. Dalam prinsip ini saya
Komentar
Posting Komentar